Untuk satuan ukuran panjang konversi dari suatu tingkat menjadi satu tingkat di bawahnya adalah dikalikan dengan 10 sedangkan untuk konversi satu tingkat di atasnya dibagi dengan angka 10. Contoh :
Ø 1 km sama dengan 1.000 m
1 km sama dengan 100.000 cm
1 km sama dengan 1.000.000 mm
1 m sama dengan 0,1 dam
1 m sama dengan 0,001 km
1 km sama dengan 10 hm
1 m sama dengan 10 dm
1 m sama dengan 1.000 mm
Contoh cara menghitung :
Ø 1 km sama dengan 1.000 m
1 km sama dengan 100.000 cm
1 km sama dengan 1.000.000 mm
1 m sama dengan 0,1 dam
1 m sama dengan 0,001 km
1 km sama dengan 10 hm
1 m sama dengan 10 dm
1 m sama dengan 1.000 mm
Contoh cara menghitung :
- 1 inch / inchi / inc / inci = sama dengan = 25,4 mm
- 1 feet / ft / kaki = sama dengan = 12 inch = 0,3048 m
- 1 mile / mil = sama dengan = 5.280 feet = 1,6093 m
- 1 mil laut = sama dengan = 6.080 feet = 1,852 km
- 1 mikron = 0,000001 m
- 1 elo lama = 0,687 m
- 1 pal jawa = 1.506,943 m
- 1 pal sumatera = 1.851,85 m
- 1 acre = 4.840 yards2
- 1 cicero = 12 punt
- 1 cicero = 4,8108 mm
- 1 hektar = 2,471 acres
- 1 inchi = 2,45 cm